Chatbox

Selasa, 21 Februari 2012

Quest Jalan Brasilis Indonesia

Quest Jalan Brasilis Indonesia
Tingkat Kesulitan :
Mudah
Syarat Bahan :
1-20 Coconut
Hadiah :
90.000 EXP
Memasuki area Brasilis

BELI COCONUT DI BRASLIS 220 129
1. Pergilah ke tengah kota brasilis hingga menemui anak anak (183, 247). Mereka Bergosip bahwa ada hantu di museum

3. Setelah membawa beberapa Coconut, pergilah ke Museum (148, 160),masuklah hingga bertemu dengan NPC Curator (Bra_in01 9,181). Bicara dengannya, dia tidak akan memberikan izin untuk lewat kecuali kamu memberikan Coconut.dan Coconut itu bisa di dapat dari Fruit Gardener (221,128)

4. setelah masuk, Kalian harus bicara dengan barang ini secara berurutan. Door, Pot (WC), Wastafel, Karpet, Mirror

5. Untuk Door, masukkan mantra berikut:
"Ibu pintunya tidak mau terbuka!"
 pilih 3 (masukkan kunci), masukkan angka 7

6.Untuk Pot (WC), masukkan mantra berikut:
"Ibu.. airnya semakin banjir!!"
 pilih 2(isi airnya), masukkan angka 3.

7.Untuk Wastafel (Tap)
"Ibu musim kemarau dimulai!!"
pilih (nyalakan airnya), masukkan angka 1.

8.Untuk Karpet, masukkan mantra berikut
"Ibu, dimana teman saya?"
pilih 3 (angkat karpet...), masukkan angka 7

9.Untuk Mirror, masukkan mantra berikut:
"Ibu, dimana ibu berada??"

10.Jika sudah ,maka akan muncul NPC Hantu dan kamu akan di putarkan sebuah emo /dice dan HP akan berkurang 1/2 jika kalian gagal / dikeluarkan dari tempat maka kamu harus mengulangi langkah 4-9 hingga selesai

11.Jika sudah berhasil maka kalian dapat memasuki Brasilis Dungeon dengan lewat WC tersebut dan berjalan ke lorong untuk mengakhiri Quest Tersebut

3 komentar:

  1. Kalau kita udah masuk terus keluar lagi kok ga bisa ya mas masuk lagi?
    padahal prosedurnya udah sama dengan yang pertama

    BalasHapus
    Balasan
    1. beli coconut lagi
      itu buat nyogok tukang wc nya

      Hapus
  2. Mesti ketemu dulu sama hantunya di sewer sampai masuk ke dungeonnya

    BalasHapus